You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Plt Gubernur : Penutupan Perlintasan Sebidang Perlu Diiringi Pembangunan Underpass
.
photo doc - Beritajakarta.id

Plt Gubernur Dukung Penutupan Perlintasan Sebidang

Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, Sumarsono menyatakan, dirinya mendukung rencana penutupan perlintasan sebidang di Ibukota.

Langkah ini bertujuan untuk mengurangi angka kecelakaan dan diharapkan mampu mengatasi kemacetan

"Langkah ini bertujuan mengurangi angka kecelakaan dan diharapkan mampu mengatasi kemacetan," kata Soni, sapaan akrab Sumarsono, Kamis (6/4).

Dikatakan Soni, salah satu dukungan diwujudkan Pemprov DKI Jakarta dengan membangun underpass.

14 Perlintasan Sebidang Ditutup Dalam Tiga Tahap

"Pembangunan underpass mengiringi simultan dilakukannya penutupan," tandasnya.

Seperti diberitakan sebelumnya, 14 perlintasan sebidang kereta akan dilakukan penutupan dalam tiga tahap. Tahap pertama, uji coba penutupan empat perlintasan sebidang akan dilakukan di Jl Pejompongan 1, Jl Pasar Minggu, Jl TB Simatupang dan perlintasan di Pondok Kopi.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Jakarta Hari Ini Cerah Berawan Hingga Hujan Ringan

    access_time08-11-2024 remove_red_eye4258 personTiyo Surya Sakti
  2. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2599 personTiyo Surya Sakti
  3. Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B Raih Rekor MURI

    access_time07-11-2024 remove_red_eye1023 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Legislator DPRD DKI Dukung Penyediaan Hunian Layak Terjangkau

    access_time05-11-2024 remove_red_eye978 personDessy Suciati
  5. 381 Pengawas TPS se-Kecamatan Cipayung Dikukuhkan

    access_time03-11-2024 remove_red_eye905 personTiyo Surya Sakti